Cerita Seleb

Jalani Pemotretan, Tampilan Soimah Bikin Terperangah

Artis multitalenta Soimah baru-baru ini menjadi sorotan. Bukan karena sensasi yang dibuatnya di dunia hiburan.

instagram/kolase Tribunwow
Soimah Pancawati. 

TRIBUN-MEDAN.com -  Artis multitalenta Soimah baru-baru ini menjadi sorotan.

Bukan karena sensasi yang dibuatnya di dunia hiburan.

Namun lantaran penampilannya.

Bakat seni memang sudah mengalir pada dirinya.

Tak heran jika saat mengisi sebuah acara, apapun bisa dilakukan olehnya.

Mulai dari melawak, menyanyi hingga menjadi seorang presenter.

Meski banyak keahlian yang dimiliki Soimah, namun ada satu hal yang hampir tak pernah ia lakukan.

Yakni berfoto bak seorang model.

Baru-baru ini penampilan berbeda Soimah menjadi sorotan publik.

Lantaran dandanannya yang membuat dirinya terlihat jauh lebih muda dan sperti barbie.

Adalah sosok Juanda Hasid Sorumba atau yang kerap disapa Bennu Sorumba lah yang berhasip menyulap penampilan Soimah.

Dilansir TribunStyle.com dari akun Instagram Bennu Sorumba, Rabu (25/10/2017).

Dirinya merupakan seorang make up artis yang terkenal.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 1 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved