Pasar Murah
Bhatoegana Buka Pasar Murah DPC Kota Medan
Pejabat Ketua DPC Partai Demokrat Kota Medan, DRs Ir Suetan Bhatoegana menggunting pita pembukaan pasar murah di dampingi oleh Wali Kota
Laporan Wartawan Tribun Medan/ Adol Frian Rumaijuk
TRIBUN-MEDAN.com, MEDAN - Pejabat Ketua DPC Partai Demokrat Kota Medan, DRs Ir Suetan Bhatoegana menggunting pita pembukaan pasar murah di dampingi oleh Wali Kota Medan, Rahudman Harahap, Senin (26/12/2011).
Pasar murah ini dipersembahkan DPC Demokrat Kota Medan dalam menyambut Tahun Baru 2012. Soetan berharap, dengan pasar murah ini, masyarakat bisa lebih terbantu dalam merayakan tahun Baru nantinya. Masyarakat Medan Petisah mulai memadati lokasi pasar murah di SMK Farmasi Jl Ayahanda Medan. (afr/www.tribun-medan.com)