Sesaat Lagi Laga Liverpool vs Bradford City, Berikut Link Live Streaming via Mola TV Pukul 21.00 WIB
Siaran langsung dan Live Streaming Liverpool vs Bradford City tersaji dalam jadwal ujicoba pramusim 2019 pada Minggu (14/7/2019) malam
Nilai pasar Alexander-Arnold mencapai 80 juta euro, naik 35 juta euro dari market value-nya pada Desember 2018 yang sebesar 45 juta euro.
Alexander-Arnold menyalip Joshua Kimmich (Bayern Muenchen), yang nilai pasarnya pada Desember 2018 masih setara dengan dirinya.
Akan tetapi, sementara market value Alexander-Arnold naik menjadi 80 juta euro, Kimmich hanya mencapai 70 juta euro.
Satu lagi penggawa Liverpool, yaitu Andrew Robertson, juga menjadi yang termahal di dunia di posisi bek kiri.
Pada Desember 2018, nilai pasar Robertson masih 45 juta euro. Sekarang angkanya sudah meningkat pesat menjadi 60 juta euro.
Sebelumnya status bek kiri termahal di dunia dipegang pemain Bayern Muenchen, David Alaba, yang pada Desember 2018 bernilai 55 juta euro.
Market value Alaba stagnan di angka tersebut sampai update terbaru di situs Transfermarkt.
Link Live Streaming Liverpool vs Bradford City di laga ujicoba pramusim 2019 dapat diakses melalui tautan berikut :
Jadwal Laga Ujicoba Liverpool pada Minggu (14/7/2019) :
21.00 Wib Liverpool vs Bradford City Live Mola TV