Polemik Rekayasa Gelar Pemain Terbaik FIFA Lionel Messi, Kini Beredar 3 Bukti Kecurangan
Polemik Rekayasa Gelar Pemain Terbaik FIFA Lionel Messi, Kini Beredar 3 Bukti Kecurangan

"Semua informasi tentang pilihan saya di #TheBest2019 adalah palsu, terima kasih," tulis Barrera lewat laman twitternya.
Dalam informasi pihak klub itu juga dituliskan bahwa dia sangat khawatir karena namanya dicatut dalam sebuah situasi. Sedangkan ia tak berpartisipasi.
"Barrera sama sekali tak memberikan suara dan informasi yang diberikan FIFA tak sesuai kriteria yang ia pikirkan."
Tak berhenti di situ, kabar tak sedap juga hadir dari benua Afrika, tepatnya dari negara Sudan.
Pelatih timnas Sudan, Zdravko Lugarosic, mengkalim bahwa pilihannya diubah oleh FIFA.
Zdravko Lugarosic sebenarnya memilih Mohamed Salah (posisi 1), Sadio Mane (2), dan Kylian Mbappe (3).
Akan tetapi dalam laporan FIFA tertulis bahwa ia memilih Messi (1), Van Dijk (2), lalu Mane (3).
Baca: Evakuasi Pesawat Tergelincir di Bandara Kualanamu, 2 Orang Tewas, ternyata . . .
Baca: Marinir Langsung Bergerak Saat Polisi Ngotot Masuk Wisma Pati TNI AL, Ini Penjelasan Mabes Polri
Zdravko Lugarosic sempat mengambil gambar kertas pilihannya tersebut, yang memang sama sekali berbeda dengan pilihan yang tertera di situs FIFA.
Terakhir, ada pula kabar yang datang dari negara Mohamed Salah, Mesir, dan federasi sepak bola mereka.
Dalam laporan FIFA, tak tampak pilihan dari pelatih dan kapten timnas Mesir, Shawki Ghareeb dan Ahmed El-Mohammadi.
TERUNGKAP Sakit Hati Lionel Messi Terhadap Cristiano Ronaldo |
![]() |
---|
Selebrasi Lionel Messi Berujung Lemparan Payung di Markas Atletico Madrid |
![]() |
---|
Usai Gocek 3 Pemain Dortmund, Lionel Messi Diganjar Kartu Kuning |
![]() |
---|
HASIL Akhir Liverpool vs Napoli, Trio Barcelona Lionel Messi, Suarez & Antoine Griezmann Cetak Gol |
![]() |
---|
HASIL Argentina vs Brasil: Lionel Messi Penentu Kemenangan Argentina meski Brasil Lebih Dominan |
![]() |
---|