Sampaikan Pidato Perdana, Bupati Samosir Terpilih Vandiko Gultom Beber Program 100 Hari Kerja
Sepekan setelah putusan MK menolak gugatan Rapidin Simbolon-Juang Sinaga, Bupati Samosir terpilih Vandiko Gultom menyampaikan pidato perdana
TRIBUN-MEDAN.com, PANGURURAN - Sepekan setelah putusan Mahkamah Konstitusi (MK) menolak gugatan Rapidin Simbolon-Juang Sinaga, akhirnya sang Bupati Samosir terpilih Vandiko Gultom menyampaikan pidato perdananya.
Dalam pidatonya, ia menyampaikan enam program yang akan ia kerjakan selama masa kepemimpinannya.
“Amanah ini akan kami emban dengan penuh integritas, bertanggung jawab, terbuka terhadap masukan dan kritik serta mengajak masyarakat Samosir untuk secara bersama-sama membangun Kabupaten Samosir,” ujarnya, Rabu (24/3/2021).
Adapun program prioritas yang akan dilaksanakan Vandiko Gultom-Martua Sitanggang, yakni:
Pertama, jaminan kesehatan gratis bagi seluruh masyarakat Samosir yang berasal dari keluarga yang kurang mampu.
Kedua, beasiswa bagi mahasiswa berprestasi dari keluarga yang kurang mampu.
Ketiga, peningkatan infrastruktur.
Baca juga: SOSOK Vandiko Gultom, Anak Muda Kelahiran Kalimantan Pemimpin Negeri Indah Kepingan Surga Samosir
Baca juga: KPU Resmi Tetapkan Calon Bupati Terpilih Samosir Vandiko Gultom, Tim Vantas Susun Program 100 Hari
Keempat, peningkatan pelayanan publik.
Kelima, peningkatan nilai jual produk-produk pertanian.
Keenam, penguatan serta pengembangan UMKM.
Bupati Samosir
Vandiko Gultom
Samosir
Program 100 Hari Vandiko Gultom
Vandiko Gultom-Martua Sitanggang
Rapidin Simbolon-Juang Sinaga
Terbongkar Hubungan Ria Ricis dan Atta Halilintar, Pantas Saja tak Diundang, Sule: Pernah Pacaran? |
![]() |
---|
Kencan LM (27), Wanita Bersuami Bayar 2 Juta Usai Ditiduri Dokter Bedah, Foto Syurnya Dikirim Duluan |
![]() |
---|
Salahkan Didikan Anang Ashanty, Terungkap Ketidakhadiran Raul Lemos, Krisdayanti Naik Pitam |
![]() |
---|
Nasib Artis Disebut Meninggal, Hidupnya Susah Tinggal di Gubuk Reyot, Kini Toiletnya Bak Kursi Ratu |
![]() |
---|
Sudah Bangkrut Sebelum Pandemi, Rekan Bisnis Batu Bara Suami Pertama Jennifer Jill Ditangkap KPK |
![]() |
---|