Iriana Jokowi Sudah Mulai Packing Barang dari Istana, Tak Mau Sang Suami Jadi Presiden Tiga Periode
Bahkan menurut dia, saat ini ibunya, Iriana Joko Widodo sudah mengepak barang untuk dikirim ke kampung halaman di kota Solo.
Capture Instagram Jokowi
Momen kebersamaan Presiden Jokowi dan Iriana Jokowi di halaman istana kepresidenan.
Terbaru, Jokowi merespons isu penundaan pemilu yang dilemparkan Muhaimin. Deputi V Kantor Staf Presiden (KSP) Jaleswari Pramodhawardani menyatakan, sikap presiden terkait hal ini tidak pernah berubah.
Ia mengatakan, Jokowi selalu berpegang pada konstitusi dan undang-undang yang berlaku.
"Siapa pun silakan saja berpendapat. Namun, presiden masih tetap sama sikapnya dalam memandang jabatan tiga periode atau penundaan pemilu. Presiden selalu mengacu kepada konstitusi dan undang-undang yang berlaku," kata Jaleswari dalam keterangan pers, Minggu (27/2/2022).
(tribun network/solo/tara wahyu)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Penampilan-Presiden-Jokowi-dan-Iriana.jpg)