Ternyata Begini Penampakan Perempuan Arab Saudi Mandi Laut, Gaya Berpakaiannya Mirip di Indonesia
Umumnya, pakaian perempuan Arab Saudi lebih tertutup. Lalu, bagaimana bila perempuan Arab Saudi berlibur ke pantai atau mandi di laut?
Dia mengatakan kendati di pinggir pantai, pakaian perempuan itu sama sekali tidak ada yang terbuka.
"Walapun mereka renang, renangnya pakai abaya. Jadi pantainya, pantai syari.
Tidak ada yang membuka aurat," terang Alman.
Tampak terlihat potret wanita Arab Saudi saat sedang berenang.
Mereka tampak menikmati air laut di tepi pantai, tapi ada pula yang duduk-duduk santai di pinggir pantai.
"Semuanya pada ditutup mukanya, InsyaAllah jauh dari musibah kalau laut selalu dijaga, dijauhkan dari tempat-tempat maksiat," kata Alman.
"Yang terbuka laki-laki, perempuan di sini enggak ada yang terbuka sama sekali," ujarnya.
Inilah Alasan Kenapa Semiskin-miskinnya Orang Arab Saudi Masih Mampu Beli Mobil Mewah
Orang Arab Saudi banyak beli mobil mewah
Di kanal YouTube Alman Mulyana yang diunggah pada 1 Mei 2019, Alman memberikan penjelasan.
Dia menjelaskan alasan orang miskin di Arab Saudi mampu beli mobil karena harganya murah.
Bagi sebagian orang, mobil menjadi salah satu kendaraan yang harus dimiliki.
Namun, ada juga yang menjadikan mobil sebagai sebuah impian untuk dimiliki.
Hal ini lantaran, harga mobil yang terbilang masih cukup mahal.
Siapa sangka, harga mobil mewah di Arab Saudi ternyata jauh lebih murah dibanding dengan di Indonesia.
Bahkan perbandingannya bisa mencapai setengah harga.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/foto-perempuan-arab-saudi-tribunmedan1.jpg)