Berita Seleb

Sarwendah Kaget Ternyata Ruben Onsu Pernah Duakan Dirinya dengan Wanita Lain: Enggak akan Ai Terima

Diakui Ruben Onsu, dirinya sengaja sudah mempersiapkan Sarwendah untuk menjadi istrinya meski punya kekasih yang lain.

Instagram
Ruben Onsu 

"Iya yah? Iya gak?" cecar Sarwendah.

Diakui Ruben Onsu, dirinya sengaja sudah mempersiapkan Sarwendah untuk menjadi istrinya meski punya kekasih yang lain.

"Jadi yang satu, yang satu udah jadian, yang satu ibunda ini udah ai prospek," ucap Ruben Onsu.

"Ayah masih kejar bunda?" tanya Betrand Peto.

"Masih kejar," jawab Ruben Onsu.

Pasangan artis Sarwendah dan Ruben Onsu diabadikan di Studio Gaharu, Cipete Raya, Jakarta Selatan, Selasa (1/12/2015)
Pasangan artis Sarwendah dan Ruben Onsu diabadikan di Studio Gaharu, Cipete Raya, Jakarta Selatan, Selasa (1/12/2015) (KOMPAS.com/TRI SUSANTO SETIAWAN)

"Wah, pantesan bunda nolak-nolak, pasti bunda lihat tuh ayah jalan sama cewek lain," imbuh Betrand Peto.

Namun Sarwendah rupanya mengaku tidak tahu kalau Ruben Onsu menduakannya saat masih pacaran.

"Ai gak tahu sama sekali, Kalau ai tahu, ai gak mau sama sekali," tegas Sarwendah.

"Dia gak tahu, gak tau," imbuh Ruben Onsu membenarkan ucapan Sarwendah.

Sontak, Sarwendah langsung dibuat syok dengan pengakuan Ruben Onsu soal rahasianya ini.

"Ai tau aja itu tuh udah nolaknya 4 kali, gimana kalau tahu saat itu," imbuh Sarwendah.

Lantas, Betrand Peto merasa syok dengan kebenaran sol trahasia yang disembunyikan Ruben Onsu.

"Onyo baru tahu lho. Baru tahu di poscast ini kalau ayah punya 2 pacar, kalau ai tau... " imbuh Betrand Peto syok.

Baca juga: Ruben Onsu Alami Teror Kembali, Taman Pendidikan Sarwendah Sudah Tiga Kali Diserang

Mendengar hal tersebut, Ruben Onsu memberikan pembelaan.

Bahwa ketika Sarwendah menyetujui untuk menikah dengannya, kekasih Ruben Onsu yang lain diputuskan.

Sumber: Tribun Medan
Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved