Polisi Tembak Polisi
Alibi Ferdy Sambo Tak Bisa Buktikan Uang di Rekening Ricky Miliknya Gegara Masih Ditahan
Ferdy Sambo menyebut Brigadir Yosua dan Bripka Ricky adalah ajudan yang diperintahkan untuk mengurus keuangan keluarganya.
Editor: jihan fikriyah
TRIBUN-MEDAN.COMÂ -Â Ferdy Sambo menyebut Brigadir Yosua dan Bripka Ricky adalah ajudan yang diperintahkan untuk mengurus keuangan keluarganya.
Kesaksian ini diungkapkan Ferdy Sambo saat menjawab pertanyaan penasehat hukum Ricky Rizal dalam sidang lanjutan kasus pembunuhan Brigadir Yosua dengan terdakwa Bharada Eliezer, Kuat Ma'ruf dan Ricky Rizal di PN Jakarta Selatan, pada Rabu (7/12/2022).
Penasihat Ricky mempertanyakan terkait uang yang ada didalam rekening Ricky adalah miliknya.
Sambo mengklaim bahwa uang tersebut adalah miliknya.
Penasihat hukum Ricky pun meminta Sambo untuk membuktikan bahwa uang itu adalah miliknya.
Namun Ferdy Sambo berdalih ia tak bisa membuktikannya karena masih di sel.
Berita Terkait :#Polisi Tembak Polisi
Respon Ling Ling Usai Diminta Bharada E Nikahi Pria Lain: Saya Akan Menunggu! |
![]() |
---|
Nyesek! Bharada E Ikhlas Ditinggal Kekasih Usai Dihukum 12 Tahun Penjara: Bahagiamu Adalah Bahagiaku |
![]() |
---|
Jawaban Cerdas Bharada E Saat Dijebak Pertanyaan oleh JPU Soal Sarung Tangan |
![]() |
---|
Tak Sabar, Saksi Ahli Pengin Sidang Sambo dan Putri Cepat Selesai: Apakah Waktunya Cukup? |
![]() |
---|
Pengacara Bharada E Tertawa saat Ferdy Sambo Klaim Jadi Pengungkap Kasus Yosua: Publik Sudah Tau! |
![]() |
---|