Viral Medsos

Bayi Ditemukan di Tumpukan Sampah, Berikut Kronologi Penemuannya

Beredar di media sosial video penemuan bayi perempuan di tempat sampah di kawasan Komplek Bumi Batara Indah 2.

Twitter
Bayi dibuang ke tumpukan sampah. 

Pelaku yang tega membuang bayi malang tersebut masih dicari tau identitasnya oleh pihak berwajib dan perangkat desa.

Kabid Pelayanan dan Rehabilitasi Masyarakat Dinas Sosial (Dinsos) Kabupaten Kubu Raya, Teguh Abri Yanto mengatakan ada 200 orang lebih yang ingin mengadopsi bayi itu hingga Rabu (1/3/23).

Namun meskipun demikian, belum diputuskan siapa yang akan menjadi orang tua asuh sang bayi karena masih dalam proses hukum.

Ia juga mengatakan banyak yang meminta untuk diprioritaskan dari berbagai kalangan, tetapi pihak Dinsos Kabupaten Kubu Raya tetap bersifat netral dan terbuka tidak memihak satu sama lain.

"Ada dari kalangan pejabat, bahkan adik Artis Indra L Brugman juga ada berkomunikasi dengan kami untuk pengadopsian," ujar Teguh.

Pengambilan formulir untuk pengadopsian bayi tersebut akan dibuka sampai 6 Maret 2023.

(cr32/tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved