Liga 1

JADWAL LIGA 1 Hari Ini Bali United vs Arema FC, Prediksi Susunan Pemain, Ilija Spasojevic Main

Jadwal Liga 1 hari ini Bali United akan menghadapi Arema FC. Duel Bali United vs Arema FC digelar pada Senin (27/3/2023).

|
Editor: Salomo Tarigan
Instagram/@spaso_87
Striker Bali United Ilija Spasojevic 

Coach Teco mengatakan, tim dalam kondisi fisik dan psikis yang lebih segar setelah pulang ke Bali dan menjalani beberapa sesi latihan, dengan waktu lebih berbeda dari laga-laga sebelumnya dengan waktu singkat jeda antar pertandingan hanya cukup untuk recovery pemain.  


“Kami fokus ke tim kami saja, kami tidak terlalu lihat lawan, kami fokus perbaiki kekurangan tim, sekarang kami tahu liga sudah mau selesai, dan juga kami respect sama siapapun lawan, paling dekat Arema,” pungkasnya.

Sebagaimana diketahui, Bali United kembali under perform dalam 4 laga terakhirnya dengan puasa kemenangan membuatnya harus bertengger di peringkat 6 klasemen sementara dengan mengemas 48 poin.

Sedangkan Arema FC yang diterpa berbagai problema akibat Tragedi Kanjuruhan, perlahan mencari ritme permainan dan kini bertengger di papan tengah klasemen peringkat 11 dengan koleksi 38 poin.

Arema FC memiliki bekal kemenangan putaran pertama lalu, menengok head to head 5 pertandingan terakhir, kedua kesebelasan tercatat sama kuat, sama-sama dua kali menang dan satu kali seri dari catatan sejak tahun 2019 lalu.  

Head to head Arema FC VS Bali United :

13 Agustus 2022 Bali United 1 VS 2 Arema FC

15 Maret 2022 Bali United 2 VS 1 Arema FC

5 Desember 2021 Arema FC 0 VS 0 Bali United

16 Desember 2019 Arema FC 3 VS 2 Bali United

24 Agustus 2019 Bali United 2 VS 1 Arema FC

Prediksi susunan pemain Arema FC VS Bali United :

Arema FC 4-3-3 :

Adilson Maringa; Johan Alfarizi, Bagas Adi, Sergio Silva, Rizky Dwi; Renshi Yamaguchi, Evan Dimas, Jayus Hariono; Gian Zola, Dedik Setiawan, Dendi Santoso

Bali United 4-2-3-1:

Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved