Berita Nasional

Anggota DPR RI Sekakmat Pemerintah Lampung, Bela Tiktoker Bima Minta Polisi Tak Proses Laporan

Anggota Komisi III DPR RI Dapil 1 Lampung Taufik Basari mengomentari terkait laporan viralnya videoBima yang menyebut Lampung tak maju-maju.

Editor: Fanry Maulana

TRIBUN-MEDAN.Com, Anggota Komisi III DPR RI Dapil 1 Lampung Taufik Basari mengomentari terkait laporan viralnya videoBima yang menyebut Lampung tak maju-maju.

Taufik meminta agar pihak kepolisian tidak menindaklanjuti laporan tersebut.

Dikutip dari Kompas.com, Taufik berpendapat bahwa apa yang dikatakan Bima adalah bentuk masukan kepada Pemerintah Lampung.

Menurut Taufik setiap kali menyerap aspirasi warga, masalah jalan rusak adalah keluhan yang tak pernah absen.

Dirinya mengalami sendiri sulitnya medan yang harus ditempuh karena banyak jalan rusak ketika berkunjung ke daerah pemilihannya.

Sebab itu, laporan polisi yang melaporkan Bima hanya akan membuang energi yang tidak perlu untuk pembangunan Lampung.

Pemerintah Lampung saat ini harus melihat sebagai aspirasi sekaligus pengingat agar bekerja lebih baik.


Artikel ini tayang di Kompas.com : https://nasional.kompas.com/read/2023/04/15/17411901/bela-tiktoker-yang-kritik-lampung-anggota-dpr-minta-polisi-tak-proses-hukum

 

Selengkapnya tonton video : 

Sumber: Tribun Medan
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved