Liga Inggris

Klasemen Liga Inggris dan Hasil Pertandingan Tadi Malam, Newcastle Geser Posisi MU di Tiga Besar

erikut perubahan klasemen Liga Inggris dan hasil pertandingan sejumlah di tim yang berlaga di pekan 32 Liga Inggris, Minggu (23/4/2023).

Editor: Salomo Tarigan
Twitter/Newcastle United
Newcastle United naik ke ke posisi tiga besar Liga Inggris 2022-2023 

TRIBUN-MEDAN.com - Berikut perubahan klasemen Liga Inggris dan hasil pertandingan sejumlah di tim yang berlaga

di pekan 32 Liga Inggris, Minggu (23/4/2023).

  Newcastle United tampil luar biasa mengalahkan Tottenham Hotspurs.

Kemenangan 6-1 atas Spurs, mengangkat   Newcastle United merangkak naik ke posisi tiga klasemen Liga Inggris.

 The Magpies mendapat tambahan tiga poin dari laga ini.

 Newcastle menggeser Manchester United yang di pekan ini tidak memainkan laga Liga Inggris karena lantaran merampungkan laga semifinal Piala FA.


Poin Newcastle sama dengan yang dimiliki Man United, yakni 59. Hanya saja mereka unggul selisih gol yakni +29 dibanding +9 milik MU sehingga lebih berhak menempati posisi yang lebih atas.

 Sedangkan bagi Spurs mereka kini di urutan lima klasemen, tertahan dengan 53 poin.

Posisi Spurs masih belum aman untuk bermain di kompetisi Eropa.

Setidaknya ada tiga tim yang akan mengancam posisi mereka.

Spurs terpaut dua poin dari Aston Villa yang tepat dibawahnya.

Liverpool di posisi tujuh dengan 50 poin dan Brighton ke delapan dengan 49 poin juga akan berusaha terus mencongkel posisi Spurs.

Pantangan buat Spurs di sisa laga musim ini meraih hasil minor.

Jika itu terjadi maka mereka akan kans bermain di kompetisi Eropa. 

Gameweek 32 juga menjadi pekan kurang baik bagi Arsenal lantaran mereka untuk ketiga kalinya secara beruntun gagal meraih kemenangan.

Baca juga: SEDANG BERLANGSUNG AC Milan vs Lecce Serie A, Posisi Inter Milan Terancam, Gratis Link Stream via HP

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved