Liga 1

JADWAL Siaran Langsung Liga 1 Indosiar PSIS Semarang vs Persebaya Aji Santoso Beber Skema Bajul Ijo

Jadwal Liga 1 mempertemukan PSIS Semarang vs Persebaya Surabaya, Minggu (16/7/2023) hari ini . . .

Editor: Salomo Tarigan
Feri Striawan/Bolasport
PSIS Semarang vs Persebaya Surabaya. Foto Dok: Suporter PSIS Semarang 

Liga 1: PSIS Semarang vs Persebaya Surabaya

TRIBUN-MEDAN.com - Jadwal Liga 1 mempertemukan PSIS Semarang vs Persebaya Surabaya, Minggu (16/7/2023) hari ini.

Duel PSIS Semarang vs Persebaya Surabaya mengisi jadwal laga Pekan Ketiga Liga 1

Laga PSIS Semarang vs Persebaya Surabaya di Liga 1 2023/24 disiarkan langsung Indosiar dan TV Online.

Pertarungan PSIS vs Persebaya kick-off dimulai pukul 15.00 WIB.

Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso (Persebaya)

Siaran Langsung Liga 1 dan Link Live Streaming Bola laga PSIS Semarang vs Persebaya bisa juga diakses via Live Streaming Indosiar dan Live Streaming TV Online di Vidio.

Link Live Streaming PSIS Semarang vs Persebaya bisa dicek di artikel ini.


Formasi PSIS Semarang saat melawan Persebaya Surabaya diprediksi akan ada perubahan.

Dua pemain inti PSIS yang kerap dimainkan, Wahyu Prasetyo atau Hulk dan Luthfi Kamal mengalami cedera dan terancam absen saat menjamu Persebaya. 

Baca juga: LINK Live Streaming RANS Nusantara vs Persita, Ambisi RANS Pimpin Klasemen, Siaran Langsung Liga 1

Laga PSIS vs Persebaya pada pekan ketiga Liga 1 2023/2024 berlangsung di Stadion Jatidiri Semarang, Minggu 16 Juli 2023 mendatang.

Luthfi Kamal dan Wahyu Prast mengalami cedera saat PSIS melakoni laga away kontra Persita Tangerang di Indomilk Arena, 8 Juli lalu.

Lapangan yang becek di Stadion Indomilk Arena memakan korban dua pemain PSIS tersebut.

Dalam latihan tim, Lutfi dan Wahyu Prast menepi di pinggir lapangan menjalani latihan terpisah. 

"Kami punya dua pemain, Lutfi dan Wahyu Prast cedera saat lawan Persita," kata pelatih PSIS, Gilbert Agius saat ditemui TribunBanyumas.com usai latihan.

Gilbert menambahkan, ia tak bisa memberikan garansi apakah Wahyu Prast dan Lutfi kamal bisa dimainkan melawan Persebaya.

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved