Personel Polsubsektor Huta Raja Tinggi Laksanakan Sambang Sosialisasikan Narkoba Musuh Bersama
Bhabinkamtibmas Polsubsektor Huta Raja Tinggi Bripka M Darwis Hasibuan melaksanakan kegiatan sambang sosialisasi pencegahan penyalahgunaan narkoba
Penulis: Muhammad Tazli | Editor: Muhammad Tazli
“Supaya warga masyarakat dapat mengerti serta terhindar dari Narkoba yang saat ini sudah sangat mengkhawatirkan, mengimbau kepada seluruh warga masyarakat ikut memberantas peredaran narkoba di Kabupaten Padang Lawas ini,” ujarnya.
Menurutnya, narkoba itu musuh kita bersama serta merupakan tanggung jawab kita untuk memberantasnya demi masa depan Negara Republik Indonesia dan anak cucu kita kelak yang bersih,s ehat tanpa narkoba.
Kepolisian berharap, seluruh lapisan masyarakat untuk menyatukan tekad memberantas penyakit masyarakat.
Apabila menemukan disekeliling kita pengguna narkoba atau ada yang coba – coba, maka diharapkan segera melaporkan kepada pihak kepolisian melalui Bhabinkamtibmas maupun Call Center 110 atau bisa langsung ke nomor wa Kapolres 082165105392 dan 081396428789 akan segera kita tindak lanjuti.
"Dengan Kegiatan sambang dan sosialisasi tentang bahaya narkoba kepada masyarakat harapannya supaya masyarakat dapat ikut serta dalam kegiatan pemberantasan narkoba demi anak cucu kita di masa depan nanti,"pungkasnya (zli)
| Polres Asahan Jegal Jaringan Narkoba Lintas Sumatera, 76 Kg Sabu Diamankan |
|
|---|
| Polres Asahan Amankan 76 Kg Sabu dari Malaysia, Masuk melalui Perairan Asahan |
|
|---|
| Bukan Ke Kantor Polisi, Tapi ke Sopo Damai Kasus Penggelapan Motor di Sibolga Diselesaikan dengan RJ |
|
|---|
| Polres Sibolga Amankan Puncak HUT Dewa Chi Kung di Klenteng Cetiya Sakyamuni |
|
|---|
| Mendadak, Kasat Narkoba Polres Pematangsiantar Gelar Tes Urine untuk 26 Personel |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Polsubsektor-Huta-Raja-Tinggi-Bripka.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.