Kecelakaan Beruntun di Cisarua
PILU Hendrik Pedagang Bakso, Gerobaknya Hancur Akibat Kecelakaan Beruntun: Ada Tamu Sedang Makan
Kecelakaan ini diketahui melibatkan 5 unit kendaraan mobil dan 4 unit kendaraan sepeda motor dipicu truk boks yang hilang kendali di jalan menurun
Editor:
Satia
"Untuk sementara diduga adanya rem blong dari truk boks berisi air mineral mengakibatkan kendaraan menabrak kendaraan di depannya, kemudian banting stir memabrak dua bangunan bengkel dan rumah makan," kata AKP Rizky Guntama.
Akibat kejadian ini, sementara ini sampai Selasa sore, total jumlah korban bertambah dari 14 orang menjadi 16 orang.
"Untuk korban sekarang sudah dibawa ke RS Paru (Cisarua) berjumlah sampai saat ini ada 16 orang. Kondisinya saat ini luka berat dan luka ringan, masih ditangani dokter," ungkap AKP Rizky Guntama.
Artikel ini diolah Tribunbogor
Baca Berita Tribun Medan Lainnya di Google News
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Gerobak-Pedagang-Bakso-Hancur.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.