Berita Viral
E-KTP Hilang? Pemilih Tetap Bisa Coblos di TPS, Cukup Bawa Fotokopi KTP Atau Paspor Atau SIM
E-KTP hilang? Tenang, pemilih tetap bisa mencoblos di TPS saat Pemilu 2024 pada Rabu (14/2/2024) mendatang.
- Formulir Model A-Surat Pindah Memilih bagi pemilih terdaftar dalam DPTb dan menunjukkan KTP-el atau suket kepada KPPS
Jika pemilih tidak dapat menunjukkan KTP-el atau Suket, dapat menunjukkan dokumen kependudukan berupa:
- fotokopi KTP-el
- foto KTP-el
- KTP-el berbentuk digital
- Dokumen kependudukan lainnya yang memuat identitas diri yang dilengkapi dengan foto dan informasi lengkap yang dapat menunjukkan identitas seseorang secara akurat.
Selengkapnya, inilah dokumen yang wajib dibawa ke TPS pada saat Pemilu 2024, Rabu 14 Februari 2024 sesuai daftar pemilih:
1. Daftar Pemilih Tetap (DPT)
- KTP atau surat keterangan telah melakukan perekaman e-KTP dari Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil)
- Form Model C Pemberitahuan-KPU
Form Model C Pemberitahuan-KPU sebagai surat undangan untuk mencoblos akan dibagikan oleh petugas KPPS paling lambat 3 hari sebelum Hari Pemungutan Suara.
Form Model C Pemberitahuan-KPU diterima pemilih maksimal Minggu, 11 Februari 2024.
2. Daftar Pemilih Tambahan (DPTb)
- KTP atau surat keterangan telah melakukan perekaman e-KTP dari Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil)
- Model A-Surat Pindah Memilih
3. Daftar Pemilih Khusus (DPK)
- KTP atau surat keterangan telah melakukan perekaman e-KTP dari Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil)
(*/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter
Artikel ini telah tayang di TribunWow.com
E-KTP hilang
Bisa coblos meski e-KTP hilang
Pemilu 2024
E-KTP HilangT Pemilih Tetap Bisa Coblos di TPS
Tribun-medan.com
Punya 4 Istri, Sosok Arlan Wali Kota Prabumulih Copot Kepsek, Ucap Tanggung Jawab Dunia Akhirat |
![]() |
---|
Duduk Perkara Keterlibatan 2 Oknum TNI Kasus Penculikan Kacab Bank BUMN, Kronologinya |
![]() |
---|
Daftar 25 Nama-nama Perwira Pangkat Komjen, Siapa Berpeluang Jadi Kapolri Gantikan Listyo Sigit |
![]() |
---|
PENYEBAB Kepsek Roni Ardiansyah Dicopot, Gegara Tegur Anak Pejabat Parkir Mobil atau Chat Mesum? |
![]() |
---|
Perkara Rekening Dormant, Ilham Pradipta Jadi Target Acak Diculik Pelaku Berdasarkan Kartu Nama |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.