News Video

Polisi Ungkap Pelaku Pembunuhan Warga Tanjung Morawa yang Tewas di Jalan AH Nasution Medan

Kematian Adi Prayetno (49) warga Dusun IV, Gang Pringgan, Desa Telaga Sari, Kecamatan Tanjung Morawa, Kabupaten Deliserdang yang ditemukan tewas

Penulis: Fredy Santoso | Editor: Fariz

"Saya pastikan yang belum tertangkap,l menyerahkan diri atau saya tangkap dalam keadaan apapun. Kita sudah kita sudah identifikasi para pelaku."

Sebelumnya, seorang pria bernama Adi Prayetno (49) warga Dusun IV, Gang Pringgan, Desa Telaga Sari, Kecamatan Tanjung Morawa, Kabupaten Deliserdang tewas kena begal komplotan bersenjata tajam di Jalan Abdul Haris Nasution, Medan Johor pada 26 Oktober lalu.

Korban kena tusuk dan bacok senjata tajam di dada bagian kanannya.

Kemudian, korban juga mengalami luka bacok di paha sebelah kirinya.

(cr25/www.tribun-medan.com).

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved