Berita Viral
SOSOK Deddy Sitorus, Alumnus USI Pematangsiantar, Jabat Ketua Bidang Pemenangan Eksekutif DPP PDIP
Deddy Sitorus menjabat sebagai anggota DPR-RI sejak 2018 mewakili daerah pemilihan Kalimantan Utara.
TRIBUN-MEDAN.COM – Kongres PDIP di BNDCC Nusa Dua, Bali, resmi ditutup oleh Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri, pada Sabtu (2/8/2025) sore.
Dalam kesempatan ini, Megawati juga mengumumkan susunan DPP hasil Kongres PDIP di Bali.
Untuk posisi Sekretaris Jenderal (Sekjen) sementara dirangkap oleh Ketua Umum.
Berikut Susunan Lengkap DPP PDIP 2025-2030 Hasil Kongres VI PDIP di Bali:
Ketua Umum: Megawati Soekarnoputri
Ketua Bidang Kehormatan: Komarudin Watubun
Ketua Bidang Pemenangan Legislatif: Bambang Wuryanto/Pacul
Ketua Bidang Pemenangan Eksekutif: Dedy Sitorus
Ketua Bidang Ideologi: Djarot
Ketua Bidang Keanggotaan dan Organisasi: Andreas Parera
Ketua Bidang SDM: Said Abdullah
Ketua Bidang Politik: Puan Maharani
Ketua Bidang Pemerintahan dan Otonomi Daerah: Ganjar
Ketua Bidang LN: Ahmad Basarah
Ketua Bidang Reformasi Hukum Nasional: Yasona H. Laoly
Ketua Bidang Pemenangan Eksekutif
Deddy Sitorus
sosok Deddy Sitorus
Susunan Pengurus DPP PDIP 2025-2030
| SOSOK Pria 50 Tahun Tewas di Rumahnya Penuh Sampah, 8 Tahun Tak Keluar, Gelagat Aneh Diungkap Warga |
|
|---|
| Menkeu Purbaya Blak-blakan soal Baju Bekas, Sikat Mafianya, Siapa yang Nolak Saya Tangkap Duluan |
|
|---|
| Jual Bakso Babi Tapi tak Dilabeli Non Halal di Bantul Apakah Bisa Dipidana? |
|
|---|
| Behel Gigi Melda Safitri Kena Nyinyir Warganet, Akui Cuma Untuk Gaya, Sudah Dipasang Sejak 2016 |
|
|---|
| Kompol Yogi Piting Brigadir Nurhadi di Kolam, Ini Peran Misri dan Ipda Haris Chandra |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.