Berita Viral

Gus Elham Viral Kerap Cium Anak di Panggung Pengajian, Wakil Menteri Agama Syafii Beri Peringatan

Syafii memberikan peringatan terhadap Gus Elham untuk menghentikan hal tersebut lantaran bertentangan dengan prinsip pesantren

Tribunnews/Ist
TANGGAPI GUS ELHAM - Wakil Menteri Agama, Muhammad Syafii (kiri) dan Gus Elham (kanan). Maraknya beredar video pendakwah asal Kediri, Gue Elham yang terlihat mencium anak perempuan di panggung pengajian membuat Wakil Menteri Agama, Muhammad Syafii merespon 

Namun hal itu menjadi viral karena menimbulkan perdebatan mengenai batas etika dalam dakwah, terutama saat melibatkan interaksi dengan anak-anak.

Baca juga: TERBARU Roy Suryo Cs Bersumpah, Tegaskan Tidak Pernah Edit dan Sebarkan Ijazah Jokowi Palsu

Belakangan akun Instagram @elhamyahya menutup kolom komentar di postingan terbaru karena menuai banyak kritikan.

Gus Elham Yahya dikenal sebagai pengasuh Pondok Pesantren Al Ikhlas 2 yang berlokasi di Desa Kaliboto, Kecamatan Tarokan, Kabupaten Kediri, Jawa Timur.

Pendakwah muda ini lahir pada 8 Juli 2001 dan kini masih berusia 24 tahun.

Dikenal dengan gaya dakwah yang santai dan ringan, Gus Elham mampu menarik perhatian kalangan muda karena pembawaannya yang kekinian dan mudah didekati.

(Tribun-Medan.com)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel'

Berita viral lainnya di Tribun Medan

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved