Berita Viral
KRONOLOGI Nanang Bacok Ilham Penjaga Konter Dengan 30 Tusukan, Motif Terlilit Utang Judol
Nanang (27) pelaku pembunuhan sadis terhadap Ilham Pirmansah (21) di Sukajadi.
Reaksi Panik Berujung Pembunuhan Sadis
Aksi pencurian itu berubah menjadi pembunuhan ketika korban, Ilham Pirmansah, terbangun setelah mendengar suara yang ditimbulkan oleh Nanang.
"Tersangka ini melakukan pencurian untuk membayar utang akibat judi online."
"Saat tersangka masuk lewat atap kamar mandi konter, kaki tersangka terkena ember sehingga menimbulkan suara yang membangunkan penjaga konter yang sedang tidur di dalam," terang Budi.
Korban yang berteriak maling membuat Nanang panik dan secara brutal membacokkan golok ke lengan dan kepala bagian belakang korban.
Kombes Budi menyebut kekejaman pelaku berlanjut dengan menusukkan golok ke badan, dada, dan perut.
Total, ada 30 luka tusuk yang diterima korban, menyebabkan korban meninggal di tempat.
Atas perbuatannya, Nanang dijerat dengan Pasal 338 KUHP dan Pasal 365 ayat 3 KUHP dengan ancaman pidana penjara maksimal 15 tahun.
Baca juga: Polsek Medan Tembung Tangkap "Rayap Besi" Membongkar Jalan di Kawasan Selamat Ketaren
Baca juga: Hari Kedua Jadi Hari Terakhir untuk Seleksi Pemain PSDS di Stadion Baharoeddin Siregar
(*/tribun-medan.com)
Artikel sudah tayang di tribun-jabar
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Sri Yuliana Pelaku Utama Penculikan Bilqis Diduga Jual 3 Anak Kandung Sendiri |
|
|---|
| Bilqis Ramdhani Sudah Mau Bercerita soal Kehidupan di Lingkungan Suku Anak Dalam Jambi |
|
|---|
| Kadispenad Telusuri Peran Mayjend TNI Achmad Adipati saat Eksekusi Sengketa Lahan Jusuf Kalla |
|
|---|
| Terungkap Motif Pelaku Pembunuh Istri Pegawai Pajak di Manokwari, Imbas Utang Judol |
|
|---|
| Sempat Main Game Sampai Jam 11 Malam, Mahasiswa Unnes Ditemukan Tewas di Kamar Kos |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/suami-bunuh-selingkuhan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.