PSDS

PSDS Kembali Gelar Latihan

Setelah libur pada saat Natal kemarin, tim PSDS sudah kembali menggelar sesi latihan di Lapangan

Penulis: Indra Gunawan |
Laporan Wartawan Tribun Medan / Indra Gunawan Sipahutar.

TRIBUN-MEDAN.com, MEDAN - Setelah libur pada saat Natal kemarin, tim PSDS sudah kembali menggelar sesi latihan di Lapangan PU Pemkab Deliserdang yang berada di Lubuk pakam, Senin (26/12/2011). Ronald Sinaga cs kembali mengenakan baju Orange.

Beragam sesi latihan dilakukan dimana salah satunya adanya penggempuran fisik karena sudah sehari berhenti latihan. Pelatih Kepala, Dosman Sagala,kembali melakukan pencarian untuk pelari tercepat untuk anak asuh nya itu.

"Hari ini latihan fisik dulu, karena dua hari lagi kita akan lakukan uji coba lagi" ujar Dosman.

Selain penggempuran fisik latihan ringan juga dilakukan oleh anak anak traktor kuning diantaranya latihan dua kali sentuhan. (dra/tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved