Dituding Kader Partai Komunis dan Ada Bukti, Jawaban Teten Masduki Sangat Mengejutkan

epala Kantor Staf Presiden (KSP) Teten Masduki merespons pernyataan Alfian Tanjung yang mengaku memiliki bukti dirinya kader PKI.

Estu Suryowati/KOMPAS.com
Kepala Kantor Staf Presiden Teten Masduki, di Kantor Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Jakarta, Selasa (2/8/2016). (Estu Suryowati/KOMPAS.com) 

Soal proses hukumnya sendiri, Teten mengakui, laporan yang pernah dia layangkan ke Bareskrim Polri, telah ditindaklanjuti.

Baca: Ini Hadiah Mewah yang Disebut dari Raja Salman untuk Iriana Jokowi, Lihat Banyaknya Perhiasan

Baca: Wanita Ini Tulis Surat pada Selingkuhan Suami: Gak Takut Cap Perusak Rumah Tangga Orang?

Ary Yogeswary
Ary Yogeswary (http://kucinghitamjalanjalan.blogspot.co.id/)

Berdasarkan informasi yang diperolehnya, laporan itu dialihkan Bareskrim Polri ke Polda Metro.

Teten juga enggan mengomentari proses hukum yang saat ini masih berjalan.

"Kami serahkan saja ke polisi. Ini kan urusan pidana. Kami sudah beri somasi, kasih kesempatan dia untuk minta maaf karena saya menduga dia mendapat informasi yang salam, tidak ada respons. Jadi ya kita serahkan ke proses hukum saja," ujar Teten.

Sebelumnya, Alfian mengaku, siap mempertanggungjawabkan tuduhannya ke Teten bahwa Teten adalah kader PKI.

Ia melontarkan tuduhannya terhadap Teten saat memberikan ceramah di hadapan jemaah masjid.

"Siap bisa. PKI bangkit itu the real is come back," ujar Alfian, ketika ditemui wartawan di Kantor Dewan Pers, Jalan Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Rabu (8/3/2017).

Baca: Jahat Banget, Bayi Artis Cantik Ini Didoakan Cacat dan Mati Saja, Suaminya Marah dan Balas Begini

Baca: Alangkah Terkejutnya Cikmisa, Ketika Lihat Pelaku Tanpa Pakaian Sudah Menindih Perutnya

Namun, ketika ditanya apa bukti keterlibatan Teten dalam PKI yang dia miliki, Alfian tidak mau mengungkapkannya.

"(Data-data) itu off the record," ujar dia.

Atas tuduhan itu, Teten sudah melayangkan somasi. Namun, Alfian tidak kunjung meresponsnya.

Akhirnya, Teten melaporkan Alfian ke Piket Siaga Bareskrim Polri melalui salah seorang kuasa hukumnya, Ifdal Kasim.

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved