Kebakaran Pabrik Mebel di Medan
BREAKING NEWS: Kebakaran Besar Melahap Pabrik di Marelan, Kobaran Api Terlihat dari Kejauhan
Kebakaran dahsyat melahap sebuah pabrik di Medan Merlan, Kamis (16/4/2020) pukul 13.08 WIB
Penulis: Muhammad Anil Rasyid | Editor: Hendrik Naipospos
Dalam hal ini, pihaknya menerangkan sebanyak delapan unit mobil pemadam kebakaran diturunkan ke lokasi.
"Saat ini sekitar 8 unit mobil petugas pemadam kebakaran Kota Medan sudah berada di lokasi untuk memadamkan api," ujarnya.
Hingga kini, belum diketahui pasti penyebab kebakaran maupun korban pada peristiwa nahas tersebut.
Namun selain melahap bangunan, api juga membakar kendaraan yang berada di dalam bangunan.
Informasi akan terus diperbaharui. (*)