MotoGP Spanyol 2021

JELANG Jadwal Race MotoGP Spanyol 2021 Live Trans7, Marc Marquez Beberkan Kondisi Terbarunya

Marc Marquez, menjelaskan kondisi terbarunya jelang melakoni balapan keduanya pasca pulih dari cedera di MotoGP Jerez 2021.

Twitter Repsol Honda
Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez yang menangis usai melakoni comeback pada MotoGP Porgual 2021 

Terkait dengan perkembangan kondisi fisiknya, ia mengaku terus melalui proses pemulihan agar kondisinya terus membaik.

Baca juga: PREDIKSI Susunan Pemain Man United Vs AS Roma, Matic Bakal Diturunkan, Setan Merah Hadapi 2 Mantan

"Saya terus bekerja melalui program pemulihan saya untuk memastikan kondisi fisik saya membaik."

"Pemulihan saya terus berlanjut, dan yang terpenting adalah kami terus meningkatkan konsistensi kami."

"Mari berikan akhir pekan yang hebat untuk para penggemar yang tidak bisa hadir," kata Marquez dikutip SuperBall.id dari Crash.net.

Lebih lanjut, pembalap berusia 28 tahun itu mengaku bahwa ia selalu mengikuti anjuran dari dokternya.

Dokter memberikan nasihat kepada Marquez untuk tidak mengendarai sepeda motor jenis apa pun setelah GP Portugal.

"Saya mengikuti nasihat dokter saya untuk tidak mengendarai sepeda motor sejak Portugal," lanjut Marquez.

Jadwal MotoGP Spanyol 2021

Jumat, 30 April 2021

Moto3

14:00 - 14:40 - FP1

18:15 - 18:55 - FP2

MotoGP

14:55 - 15:40 - FP1

19:10 - 19:55 - FP2

Sumber: SuperBall.id
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    Berita Populer

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved