Materi Belajar Sekolah

Materi Belajar IPA: Selain Jantan yang Melahirkan, Berikut 5 Fakta Unik Hewan Kuda Laut

Bentuk bagian atasnya yang mirip kuda dan bagian bawahnya mempunyai ekor seperti ular. Panjangnya bisa mencapai 35 sentimeter.

Foto oleh Sergiu Iacob dari Pexels
Meskipun bentuknya berbeda dengan ikan lainnya, kuda laut tetep jenis ikan. 

Kepala kuda laut juga berbentuk segitiga serta mempunyai mulut yang memoncong ke depan.

2. Mempunyai Penglihatan yang Baik

Kuda laut mempunyai penglihatan yang bagus dan matanya bisa bekerja secara terpisah.

Penglihatan kuda laut tergolong sangat baik. Uniknya, masing-masing mata bisa bekerja sendiri-sendiri.

Misalnya, ketika salah satu mata kuda laut melihat ke depan, mata satunya bisa melihat ke belakang secara bersamaan.

Dengan mata yang menpunyai keahlian seperti itu, kuda laut bisa berburu makanan dan menghindari pemangsa dengan baik.

Baca juga: Materi Belajar Sejarah: Pengaruh Kebijakan Kerja Paksa pada Masa Penjajahan

Baca juga: Materi Belajar Sejarah: Makna Isi Sumpah Pemuda dan Tokoh-tokoh di Kongres Pemuda II

3. Setia pada Pasangannya

Kuda laut hanya kawin satu kali seumur hidup.

Mereka tidak akan berganti-ganti pasangan meskipun musim kawin terus terjadi.

Kuda laut jantan dan kuda laut betina akan sering bertemu setiap hari untuk memastikan keadaan pasangannya.

Mereka akan terus bersama sampai keduanya mati.

4. Kuda Laut Jantan Melahirkan

Kuda laut adalah salah satu jenis hewan ovovivipar, yaitu bertelur dan melahirkan.

Pembuahan terjadi ketika telur yang disimpan oleh kuda laut betina di keluarkan dari perutnya dan dimasukkan ke dalam perut kuda laut jantan.

Setelah dimasukkan ke perut, kuda laut jantan baru akan membuahinya dan menyimpan telurnya selama 6 atau 10 minggu sebelum dilahirkan.

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    Berita Populer

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved