Puluhan Tahun Disembunyikan, Alyssa Soebandono Ungkap Kondisi Dude Harlino Pasca Operasi
Tak banyak yang tahu bahwa aktor Dude Harlino sudah lama memiliki sebuah penyakit.
TRIBUN-MEDAN.com - Tak banyak yang tahu bahwa aktor Dude Harlino sudah lama memiliki sebuah penyakit.
Kondisi Dude Harlino yang dilarikan ke rumah sakit sempat membuat publik khawatir.
Alyssa Soebandono tiba-tiba bawa kabar sedih soal suaminya, Dude Harlino.
Ternyata diam-diam Dude Harlino sudah melakukan operasi setelah 30 tahun derita penyakit.
Fakta baru terkuak soal Dude Harlino yang ternyata sudah menderita penyakit selama 30 tahun lamanya.
Dude Harlino pun memberanikan diri untuk melakukan prosedur operasi.
Mengingat kondisi kesehatan yang sering naik turun karena penyakitnya.
Baca juga: Alyssa Soebandono Ungkap Penyakit Dude Herlino, Sudah Diidap Selama 30 Tahun
Alyssa Soebandono yang mengungkapkan kondisi Dude Harlino.
Remuk hatinya melihat keadaan sang suami, lama dipendam kini keadaannya bikin hati remuk.
Lalu, bagaimana kondisi Dude sekarang?
"Masuk rumah sakitnya itu hari Jumat pagi, nah tindakannya itu Jumat siang."
"Dan kebetulan operasi yang bener itu memang enggak terlalu lama."
"Jadi sekitar 30 menit sampai 45 menit, nah setelah itu pemulihan," tutur Alyssa Soebandono.
"Pemulihan dari operasi itu satu sampai dua jam, Dude itu nginep cuma satu malam di rumah sakit," imbuhnya.
Tak hanya itu, istri Dude Harlino ini juga mengungkapkan bahwa sang suami sudah menderita penyakit amandel selama 30 tahun.
Baca juga: Selama Ini Bungkam, Alyssa Soebandono Buka Suara Alasan Hijrah, Terjawab Paksaan Dude Herlino
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Dude-Herlino-Dioperasi.jpg)