6 Zodiak Yang Selalu Disakiti Tetapi Memilih Untuk Bertahan, Kamu Termasuk?
Namun meski selalu disakiti, pasti selalu ada orang-orang yang memilih untuk bertahan dan mengalah karena tidak ingin konflik dalam hubungan itu berla
Penulis: Rena Elviana Purba | Editor: Septrina Ayu Simanjorang
TRIBUN-MEDAN.com - Disakiti secara fisik maupun hati oleh orang yang kita cintai, bukanlah hal yang disukai orang-orang. Tetapi akan selalu ada orang atau pasangan yang tanpa sengaja menyakiti hati atau fisik kita.
Namun meski selalu disakiti, pasti selalu ada orang-orang yang memilih untuk bertahan dan mengalah karena tidak ingin konflik dalam hubungan itu berlarut-larut.
Berdasarkan astrologi, berikut ini beberapa zodiak yang memilih untuk bertahan meski selalu disakiti:
1. Cancer
Cancer merupakan salah satu tipe yang sensitif sehingga sangat mudah merasa tersakiti. Tetapi meski tersakiti, cancer akan memilih untuk jatuh cinta lagi kepada pasangannya.
Hal ini karena Ia selalu memandang cinta sebagai sebuah perasaan murni dan posistif yang sebaiknya tidak dicampur adukkan dengan kelakuan tidak baik dari orang yang menyakiti hati.
Cancer akan memilih untuk bertahan dan merasa bahwa tersakiti dalam sebuah hubungan itu merupakan hal yang wajar.
Jadi jangan heran jika cancer disebut sebagai drama queen karena selalu mengeluh disakiti tetapi tetap memilih untuk bertahan.
2. Libra
Libra merupakan tipe yang sabar dalam menjalani cinta. Ia akan lebih memilih untuk hidup tenang dan damai demi mempertahankan hubungannya daripada harus bertengkar terus-menerus.
Baca juga: Kamu Termasuk? Ini 5 Zodiak Paling Cantik dan Menarik Berdasarkan Astrologi
Sebisa mungkin, libra akan menghindari konflik. Tetapi jika Libra sudah merasa disakiti, pada dasarnya Libra akan lebih memilih untuk bertahan daripada mengakhiri hubungan tersebut.
Ia akan belajar untuk mengambil hikmah dari rasa sakit yang dirasakannya sehingga membuat pribadinya menjadi lebih baik.
Ketika sudah jatuh cinta, Libra memang akan lebih sering memaafkan dan mengutamakan pasangannya.
3. Taurus
Taurus merupakan zodiak yang dikenal dengan sifat keras kepalanya. Karena sifat keras kepalanya tersebut, Taurus merupakan sosok yang tidak mudah menyerah atas pilihannya.
Baca juga: Zodiak-zodiak Ini Paling Susah Untuk Move On, Kamu Termasuk?
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/zodiak-bernasib-sedih.jpg)