Sidang Ferdy Sambo Cs
HAKIM Geregetan Sentil ART Kodir : Lancar Banget Kamu Jawabnya, Besok Masih Ketemu Loh Dir
Hakim Ketua Wahyu Iman Santoso menyindir jawaban para ajudan dan ART Ferdy sambo saat menjawab pertanyaan dari para kuasa hukum terdakwa.
Editor:
Fanry Maulana
TRIBUN-MEDAN.Com, Hakim Ketua Wahyu Iman Santoso menyindir jawaban para ajudan dan ART Ferdy sambo saat menjawab pertanyaan dari para kuasa hukum terdakwa.
Hakim menilai para ajudan dan ART Ferdy Sambo begitu lancar ketika menjawab pertanyaan yang ditanyakan oleh kuasa hukum Sambo dan Putri Candrawathi.
Dilansir dari Kompas saat ditanya oleh Hakim dan Jaksa Penuntut Umum para ajudan dan ART Ferdy Sambo seperti sakit gigi kata Wahyu Iman Santoso.
Lebih lanjut Hakim mengingatkan ART Susi dan Kodir besok masih akan mengikuti sidang untuk memberikan kesaksian.
Sebelumnya Kodir menjadi sorotan usai memberikan kesaksian terkait rusaknya 8 CCTV di rumah Sambo sejak 15 Juni 2022.
Selengkapnya tonton video :