Liga Italia
Prediksi Skor AS Roma vs Fiorentina di Liga Italia, Susunan Pemain, Giallorossi Punya Rekor Impresif
Prediksi Skor 5 Fakta Pertandingan pekan ke-18 Liga Italia AS Roma vs Fiorentina, Giallorossi Punya Rekor Impresif.
TRIBUN-MEDAN.COM - AS Roma menantang Fiorentina pada lanjutan Liga Italia Serie A pekan ke-18, Minggu (15/1/2023) waktu setempat atau Senin (16/1/2023) dini hari WIB.
Pertandingan AS Roma vs Fiorentina di Liga Italia Serie A pekan ini digelar pada Senin 16 Januari 2023 berlangsung mulai pukul 02.45 WIB.
Inilah beberapa fakta jelang pertandingan Liga Italia Serie A antara AS Roma vs Fiorentina.
Baca juga: Prediksi Skor Rennes Vs Paris Saint-Germain Liga Prancis, Mbappe - Messi Bakal Duet, PSG Diunggulkan
Dalam pertemuan sebelumnya AS Roma vs Fiorentina di Liga Italia Serie A, Giallorossi memiliki rekor yang impresif.
Bagaimana tidak, dari 51 pertandingan yang mempertemukan AS Roma dengan Fiorentina Giallorssi berhasil memenangkan 30 pertandingan dan 11 kemenangan untuk Fiorentina.
Saat ini, posisi mereka di klasemen sementara Liga Italia Serie A tidak terlalu jauh.
Tuan rumah AS Roma berada di urutan ke-7 usai pekan sebelumnya di Liga Italia hanya berhasil menahan imbang AC Milan dengan skor 2-2.
Klub AS Roma mengemas 31 poin sama dengan Lazio dan Atalanta.
Sedangkan Fiorentina, berada di urutan ke-9 klasemen Liga Italia Serie A dengan 23 poin.
Keduanya terpaut 8 poin.
Dalam 5 pertemuan terakhir AS Roma vs Fiorentina, Giallorossi mendominasi dengan 4 kemenangan.
Dalam 3 pertandingan kandangnya juga berhasil dimenangkan AS Roma.
Tentu saja diprediksi AS Roma vs Fiorentina ini menunjukkan bahwa tim tuan rumahlah yang melanjutkan rekor tersebut.
Berikut 5 fakta pertandingan AS Roma vs Fiorentina berdasarkan data yang dikutip dari Sportskeeda.
1. AS Roma memiliki rekor impresif melawan Fiorentina dan telah memenangkan 30 dari 51 pertandingan yang dimainkan antara kedua tim, dibandingkan dengan 11 kemenangan Fiorentina.
| JAM TAYANG Sassuolo Vs Genoa Malam Ini, Akses di Sini Link Streaming Nonton Jay Idzes via HP |
|
|---|
| AC MILAN Tumbangkan AS Roma, Mulai Konsisten di Papan Atas Klasemen, Terlalu Dini Bahas Scudetto |
|
|---|
| PREDIKSI Skor AC Milan Vs AS Roma di Liga Italia, Misi Berat Rossoneri Jaga Tren Positif |
|
|---|
| JADWAL Siaran Bola Liga Italia Pekan ke-9 Malam Ini, Juventus Udinese, Inter Milan Vs Fiorentina |
|
|---|
| PREDIKSI Skor Inter Milan Vs Fiorentina Malam Ini, Cek Susunan Pemain, H2H , Link Streaming |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.