Liga Champions
LIGA CHAMPIONS: Kabar Buruk Buat PSG, Neymar Cedera Sebulan, Pastikan Tak Bisa Main Lawan Bayern
Neymar tidak bisa memperkuat tim ketika melawan Bayern Muenchen pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2022-23.
Editor:
Ilham Fazrir Harahap
TWITTER.COM/ESPNFC
Neymar mengalami cedera jelang leg kedua 16 besar Liga Champions 2022-2023 Bayern Muenchen vs PSG
Cedera yang sama seperti saat Piala Dunia 2022
Berdasarkan hasil scan MRI, cedera yang dialami Neymar tidak terlalu parah.
Tidak ada bagian yang patah di engkel akibat tekel keras pemain Lille, Benjamin Andre.
Apa yang dialami Neymar ini sama seperti yang terjadi saat Piala Dunia 2022 di Qatar pada November-Desember tahun lalu.
Kala itu Neymar pun mengalami masalah engkel sehingga melewatkan dua pertandingan fase grup.
(tribun-medan.com)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com
Berita Terkait: #Liga Champions
| LIGA CHAMPIONS - 2 Catatan Memalukan Barcelona Usai Nyaris Dipermalukan Club Brugge |
|
|---|
| HASIL Liga Champions Tadi Malam - Barcelona dan Chelsea Nyaris Kalah, Man City Berpesta |
|
|---|
| LINK Live Streaming Qarabag VS Chelsea Liga Champions Jam 00.45 WIB, Akses Live Score Juga di Sini |
|
|---|
| LIVE SCORE Club Brugge Vs Barcelona Jam 03.00 WIB, Akses di Sini Liga Champions Gratis via HP |
|
|---|
| LIVE SCTV! Manchester City Vs Dortmund di Liga Champions, Cek Prediksi Skor, H2H, Link Streaming |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Neymar-cedera-psg.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.