Liga Champions

PREDIKSI SKOR FC Porto vs Inter Milan Duel Panas Liga Champions,Line Up Pemain Pemain Porto vs Inter

Inter Milan akan menjalani laga melawan FC Porto di leg kedua babak 16 Besar Liga Champions Rabu (15/3/2023) dinihari nanti.

Editor: Salomo Tarigan
(Twitter/Inter Milan)
Penyerang Inter Milan, Romelu Lukaku menjadi pahlawan Inter dalam kemenangan melawan Porto di Liga Champions 2022-2023, Kamis (23/2/2023) 

- Liga Champions: FC Porto vs Inter Milan

TRIBUN-MEDAN.com - Inter Milan akan menjalani laga melawan FC Porto di leg kedua babak 16 Besar Liga Champions Rabu (15/3/2023) dinihari nanti.

Siapa yang akan tampil sebagai pemenang, Inter Milan atau FC Porto?

Duel FC Porto vs Inter Milan digelar di Markas Porto, Estadio Do Dragao.

Beberapa bursa prediksi skor tak menjamin bahwa Inter Milan lolos dengan mudah ke babak perempat final Liga Champions 2022/2023.

Meskipun unggul agregat satu gol tanpa balas melawan Porto pada pertemuan pertama, posisi Inter Milan nyatanya belumlah aman.

Bahkan, Inter Milan rawan terkena comeback saat menghadapi laga hidup mati melawan Porto.

Bursa prediksi Sportsmole dan Whoscored bahkan menyakini Porto bisa menyingkirkan Inter Milan lewat drama adu penalti.

Baca juga: PREDIKSI SKOR Persikabo 1973 vs RANS Nusantara, Duel Panas Liga 1 Line Up Persikabo vs RANS Hari ini

Prediksi Skor Porto vs Inter Milan:

Via Sportsmole: Porto 2-1 Inter Milan (Tuan rumah lolos menang adu penalti)

Via Whoscored: Porto 2-1 Inter Milan (Tuan rumah lolos menang adu penalti)

Salah satu alasan mengapa Inter Milan rawan tersingkir di tangan Porto, lantaran performa inkonsistensi mereka terutama dalam laga tandang.


Performa laga tandang yang dilakoni Inter Milan musim ini benar-benar berbanding terbalik dengan laga kandang.

 
Inter Milan tercatat mampu meraih berbagai hasil positif saat bermain di depan pendukungnya sendiri.

Hanya saja, hasil berkebalikan cenderung didapatkan Inter Milan saat bermain dari kandang sendiri.

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved