Jadwal Bola
JADWAL Siaran Bola Malam Ini Full Big Match, Man City Vs Spurs, Napoli Vs Inter, Barca Vs Atletico
Dari Liga Inggris akan tersaji laga Manchester City Vs Tottenham Hotspurs. Pertandingan Liga Inggris antara Man City vs Tottenham ini disiarkan langsu
Penulis: Ilham Fazrir Harahap | Editor: Ilham Fazrir Harahap
TRIBUN-MEDAN.com - Jadwal siaran pertandingan sepak bola malam ini dari Benua Eropa menyajikan duel penuh big match pada Minggu (3/12/2023) malam waktu setempat hingga Senin dini hari WIB.
Dari Liga Inggris akan tersaji laga Manchester City Vs Tottenham Hotspurs. Pertandingan Liga Inggris antara Man City vs Tottenham ini disiarkan langsung SCTV.
Kemudian di Liga Italia ada duel Napoli vs Inter Milan, hingga Liga Spanyol ada duel Barcelona vs Atletico Madrid. Kedua laga ini tak disiarkan TV Nasional tapi tayang via live streaming TV Online.
Selain duel big match tersebut yang menjadi sorotan, ada juga laga menarik di mana Chelsea dan Liverpool main.
Baca juga: PREDIKSI Skor Napoli Vs Inter Milan Liga Italia, Nerazurri Diunggulkan, Tuan Rumah Tak Konsisten
Berikut Tribun-medan.com lampirkan jadwal lengkapnya:
Jadwal bola malam ini
Liga Inggris
(Pekan ke-14, live Vidio)
Minggu, 3 Desember 2023
21:00 Bournemouth vs Aston Villa
21:00 Chelsea vs Brighton
21:00 Liverpool vs Fulham
21:00 West Ham vs Crystal Palace
23:30 Manchester City vs Tottenham (SCTV).
Baca juga: PREDIKSI Skor Big Match Man City Vs Tottenham, Haaland Cs Diunggulkan Menang, Live SCTV
Liga Spanyol
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/LIVE-BOLA-Malam-Ini-Torino-vs-Juventus-Tottenham-vs-Everton-Athletic-Bilbao-vs-Atletico-Madrid.jpg)