Berita Viral

Dinikahi Pria yang 29 Tahun Lebih Tua, Wanita Ini Baru Lahir Saat Sang Suami Jadi Kepala Cabang Bank

Shelly Haris juga menceritkan kisah uniknya di saat sang suami sudah dewasa, dirinya justru baru lahir.

Instagram
Dinikahi Pria yang 29 Tahun Lebih Tua, Wanita Ini Baru Lahir Saat Sang Suami Jadi Kepala Cabang Bank 

TRIBUN-MEDAN.com - Dinikahi pria yang 29 tahun lebih tua, wanita ini baru lahir saat sang suami jadi kepala cabang bank.

Kisah wanita berjodoh dengan pria beda usia 29 tahun, viral di media sosial.

Kisah pernikahan beda usia memang kerap kali menarik perhatian publik.

Kisah Wanita Berjodoh dengan Pria Beda Usia 29 Tahun, Baru Setahun Lahir Suami Sudah Jadi Bos Bank
Viral, Kisah Wanita Berjodoh dengan Pria Beda Usia 29 Tahun, Baru Setahun Lahir Suami Sudah Jadi Bos Bank (Kolase Instagram @sedangrame)

Setiap orang menemukan jodohnya dengan kisah yang berbeda-beda.

Seperti yang dialami wanita bernama Shelly Haris.

Kisahnya itu dibagikan akun TikTok pribadinya @shelyharis dan viral dibagikan ulang akun Instagram @sedangrame, dikutip Tribunjabar.id, Sabtu (20/1/2024).

Baca juga: PREDIKSI PSMS Medan Vs Semen Padang 12 Besar Liga 2, PSMS Haram Kalah, Misi Sulit Bendung Tim Tamu

Dalam video yang dibagikan wanita bernama Shelly Haris dinikahi oleh suaminya dengan selisih beda usia 29 tahun.

Shelly Haris mengungkapkan dirinya kelahiran tahun 2002.

Sedangkan suaminya kelahiran tahun 1974 tahun.

Ia pun tak menyangka kisahnya berjodoh dengan pria yang beda usianya 29 tahun.

Shelly Haris juga menceritkan kisah uniknya di saat sang suami sudah dewasa, dirinya justru baru lahir.

Pada tahun 2003 ia mengatakan dirinya baru berusia 1 tahun dan baru mulai belajar berjalan.

Sedangkan sang suami di tahun 2003 yang sama sudah berusia 30 tahun.

Selain itu, di tahun tersebut Shelly menyebut suaminya pun sudah sukses menjadi Bos Bank.

Baca juga: Bangunan di Jalan Sei Deli Ambruk dan Viral di Sosial Media, Ini Keterangan Camat Medan Barat

Ia menyebut suaminya itu sudah menjadi kepala cabang di salah satu bank di Kendari.

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved