MotoGP Portugal 2024

MotoGP Portugal 2024 Live Trans 7 Pekan Ini, Marc Marquez Realistis Bicara Gelar Juara Dunia

Pemegang enam gelar juara dunia MotoGP itu paham betul tentang rival-rival yang perlu diwaspadai yaitu Francesco Bagnaia (Ducati)

|
Twitter/Marc Marquez
Pembalap Gresini, Marc Marquez bersiap untuk tiba di Portimao, Portugal tempat Grand Prix kedua 2024, MotoGP Portugal 2024 akan digelar akhir pekan ini. 

Namun, pembalap 31 tahun utu belum pernah menang di Portimao, dalam tiga kali percobaan sejak MotoGP mulai membalap di sana pada 2020.

Marquez merupakan pembalap satelit teratas di sprint dan grand prix Qatar sehingga ada alasan untuk optimis.

Berikut jadwal MotoGP Portugal 2024

Jumat, 22 Maret 2024

17:45-18:30 WIB : MotoGP : Free Practice Nr. 1

22:00-23:00 WIB : MotoGP : Practice

Sabtu, 23 Maret 2024

17:10-17:40 WIB : MotoGP : Free Practice Nr. 2

17:50-18:05 WIB : MotoGP : Qualifying Nr. 1

18:15-18:30 WIB : MotoGP : Qualifying Nr. 2

22:00 WIB : MotoGP : 12 Laps Sprint

Minggu, 24 Maret 2024

16:40-16:50 WIB : MotoGP : Warm Up

21:00 WIB : MotoGP : 25 Laps Race

(tribun-medan.com)

Artikel ini telah tayang di BolaSport.com

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved