Lirik Lagu
Arti Lirik Lagu Batak Husadari Dipopulerkan oleh Rafael Sitorus
Lagu Batak ini mengisahkan dua orang yang diam-diam saling mencintai tanpa berani menyatakan cinta karena mereka telah memiliki kekasih masing-masing.
Penulis: Rizky Aisyah | Editor: Randy P.F Hutagaol
Tapi meminta aku padamu dari dalam hatimu
Berilah sedikit rasa cintamu padaku
Walau hanya engkau katakan padaku
Yang cinta nya kau sayang
Sudah senang hatiku
Ku tahu nya beratnya hatimu
Untuk mengatakan cinta mu
Kepadaku sayang
Kau ada yang punya
Aku ada yang punya
Tidak akan pernah kita bersaru
Biarlah adik aku mencintaimu dalam hatiku
Walau tak bisa kau jadi jodohku
cukup aku hanya mencintaimu sayangku
Tapi tak bisa memilikimu
Tapi meminta aku padamu dari dalam hatimu
Berilah sedikit rasa cintamu padaku
Walau hanya engkau katakan padaku
Yang cinta nya kau sayang
Sudah senang hatiku
Walau hanya engkau katakan padaku
Yang cinta nya kau sayang
Sudah senang hatiku
(cr30/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
Lirik Lagu Batak Baru Pe Husadari
Arti dan Lirik Lagu Batak Baru Pe Husadari
Lirik Lagu Batak Husadari
TribunEvergreen
Rafael Sitorus
| Lirik Lagu Karo Aku Serapna yang Dipopulerkan oleh Aci Br Sembiring |
|
|---|
| Lirik Lagu Karo Gantang Perciduren yang Dipopulerkan oleh Aci Br Sembiring |
|
|---|
| Lirik Lagu Batak Dihadirion yang Dipopulerkan oleh Siantar Rap Foundation |
|
|---|
| Lirik Lagu Batak Holso Na Buni yang Dipopulerkan oleh Siantar Rap Foundation |
|
|---|
| Lirik Lagu Batak Pinarsinta yang Dipopulerkan oleh Siantar Rap Foundation ft Tongam Sirait |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.