Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia vs Filipina, Penentu Nasib Skuad Garuda ke Putaran Ketiga Piala Dunia 2026

Laga melawan Filipina akan menjali penentu nasib Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Berikut jadwal siaran langsung Timnas

Editor: Salomo Tarigan
(Timnas Indonesia)
Calvin Verdonk berlatih bersama skuat Timnas Indonesia. Bek kiri ini bisa main melawan Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026 

Timnas Indonesia juga tidak bisa lagi menang telak lagi sejak program naturalisasi Filipina dimulai.

Selain itu, Filipina sukses meraup empat kali imbang dalam enam pertemuan terakhirnya lawan Timnas Indonesia.

Baca juga: Lirik Lagu Mandailing Mangido Boru Tulang yang Dipopulerkan oleh Angga Eqino Feat Yenti Morta Lida

Sementara Filipina juga berhasil mencuri kemenangan atas Timnas Indonesia pada Piala AFF 2014.

Saat itu, Filipina sukses menang 4-0 atas Timnas Indonesia.

Pada pertemuan terakhir, Filipina juga menyulitkan Timnas Indonesia.

Filipina sukses mengamankan satu poin saat bertemu Timnas Indonesia pada laga kedua Grup F putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Saat itu, Timnas Indonesia ditahan imbang 1-1 oleh Filipina.

Filipina sempat unggul dahulu lewat gol Patrick Reichelt pada menit ke-28.

Namun, Timnas Indonesia sukses selamat dari kekalahan melalui gol Saddil Ramdani pada menit ke-70.

Jadwal Siaran Langsung:

Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia vs Filipina

Selasa, 11 Juni 2024

Kick-off: 19.30 WIB

LIVE di Indosiar dan Vidio.com

(*/TRIBUN-MEDAN.com))

Sumber: Bolasport.com

 

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter   dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved