Berita Viral

NECISNYA Gaya Panji Gumilang saat Bebas dari Penjara, Pakai Jas dan Dasi, Kebiasaan di Sel Terungkap

Gaya Panji Gumilang saat bebas dari penjara jadi sorotan netizen. Bagaimana tidak, ia keluar dari penjara dengan memakai jas dan dasi.

|
Penulis: Liska Rahayu | Editor: Liska Rahayu
Tribun Cirebon/Handhika Rahman
Penampilan Panji Gumilang saat bebas dari Lapas Kelas IIB Indramayu, Rabu (17/7/2024). 

Termasuk minum minuman yang diberikan oleh petugas.

Sebagai gantinya, Panji Gumilang membawa sendiri makanan dari Ponpes Al Zaytun, makanan itu rutin diantar ke Lapas Kelas IIB Indramayu nyaris setiap hari.

“Mungkin karena usia, jadi beliau lebih memilih makanan dari rumah. Jadi di antar ke sini,” ujar dia kepada Tribuncirebon.com.

Hero mengatakan, makanan yang dibawa pun sebenarnya bukan makanan istimewa atau makanan mahal.

Melainkan hanya semisal umbi-umbian yang direbus dan lain sebagainya.

Termasuk untuk minum, ia membawa air minum kemasan yang diproduksi oleh Ponpes Al Zaytun.

Hero juga menyampaikan, selama menjalani masa tahanan, Panji Gumilang tidak pernah mengalami sakit parah walau usianya sudah menginjak 78 tahun.

“Alhamdulillah selama di sini beliau sehat-sehat saja,” ujar dia.

(*/Tribun Medan)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter   dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved