Berita Viral
DERETAN Bisnis Kuliner Kaesang yang Anjlok, Tapi Plesiran ke AS Naik Jet Pribadi, Kini Dicari KPK
Kaesang Pangarep selaku putra bungsu Presiden Jokowi juga dikenal memiliki sejumlah bisnis yang pada awal merintis cukup dikenal publik,
Di antaranya Mangkokku, Yam Ayam, Ternakopi, Let&39s Toast dan aplikasi Madhang.
Namun, seiring waktu, satu per satu bisnis Kaesang sepi pembeli hingga banyak gerai kulinernya yang tutup.
Mangkokku
Kaesang mendirikan Mangkokku pada tahun 2019 dengan menggandeng Master Chef Indonesia, Chef Arnold, Randy J. Kartadinata, kakak Kaesang yaitu Gibran Rakabuming Raka.
MangkokKu menjual berbagai jenis rice bowl. Pada 2022, bisnis kuliner ini tercatat telah membuka 54 gerai di 16 kota. Rice bowl buatan MangkokKu juga menduduki ricebowl nomor 1 pada GoFood dan GrabFood pada tahun 2022.
Kini, beberapa outlet Mangkokku di Jakarta tampak sepi, seperti di cabang Tanjung Duren dan cabang Kemanggisan, Jakarta Barat.
Dari pantauan di Mangkokku cabang Kemanggisan, Jakarta Barat tampak bagian pagar lahan yang luasnya kira-kira seukuran tiga lapangan futsal itu masih terpampang neon box bertuliskan nama bisnis kepunyaan Kaesang itu.
Masuk ke dalam halaman, tak tampak seorang pun pembeli.
Hanya ada seorang petugas keamanan yang sedang bersih-bersih dan dua orang karyawan lainnya mengenakan celemek.
Saat ditemui, seorang petugas keamanan itu mengatakan, meski di hari libur akhir pekan, restoran ini tidak tutup.
Masih ada beberapa pembeli melalui aplikasi layanan antar makanan dari beberapa perusahaan ojek online ternama di Indonesia.
Apalagi,cabang di Kemanggisan ini lebih diperuntukkan sebagai dapur pusat dan gudangpenyimpanan barang. Mereka mulai buka pukul 09.00 WIB dan tutup pukul 23.00 WIB.
Meski demikian,sekitar 30 menit Tribun berada di lokasi, tak seorang pun pengendara ojek online yang datang untuk mengambil pesanan makanan pembeli.
Petugas tersebut mengatakan, bisnis Mangkokku tidak sepenuhnya dimiliki Kaesang.
Sebagian sahamnya sudah diambil alih pengacara kondang Hotman Paris Hutapea dan Chef Arnold sebelum Pilpres 2024.
Awal Mula Gerak Gerik Kapolsek Ketangkap Berduaan dengan Janda Malam Hari, Kapolres Turun Tangan |
![]() |
---|
Menkeu Purbaya Bongkar Soal Tingginya Tarif Cukai Rokok, Singgung Rokok Tanpa Cukai atau Palsu |
![]() |
---|
Besaran Gaji PNS 2025 Mulai Golongan 1,Fasilitas, Tunjangan,Aturan Kenaikan Gaji Dikeluarkan Prabowo |
![]() |
---|
Lama tak Ada Kabar Ganjar Pranowo Bicara soal Pencopotan Budi Gunawan, Kini PDI P Menentukan Sikap |
![]() |
---|
Klarifikasi Anggota DPRD Moridu Didampingi Istri, Video Viral soal Merampok Uang Negara |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.