Medan Terkini

Lapangan Merdeka Kota Medan Ditetapkan Jadi Lokasi Pembukaan dan Penutupan Porkot XV Tahun 2025

Acara pembukaan dan penutupan Pekan Olahraga Kota (Porkot) Medan XV Tahun 2025 telah ditetapkan di Lapangan Merdeka Medan. 

TRIBUN MEDAN/ISTIMEWA
PANITIA PORKOT: Pengurus KONI Medan dan Panitia Porkot XV melakukan peninjauan ke Lapangan Merdeka Medan baru-baru ini. Lapangan Merdeka ditetapkan jadi lokasi pembukaan Porkot Medan XV Tahun 2025. 

Rencananya Porkot Medan 2025 akan dibuka secara langsung oleh Wali Kota Rico Waas pada pukul 14.00 WIB. Namun sebelum pembukaan ada rangkaian senam pada pagi hari dan pengarakan api Porkot 2025.

"Kita akan mengemas pembukaan Porkot Medan 2025 ini lebih baik," pungkasnya. 

 

(cr29/tribun-medan.com)

 

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter   dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved