Liga Eropa 2025
Prediksi Skor Rangers vs AS Roma, Duel Liga Eropa, Srigala Roma Lebih Diunggulkan Menang
Jadwal siaran langsung laga Rangers vs AS Roma digelar Jumat (7/11/2025) dini hari.
Rangers baru mencetak satu gol dan kebobolan enam kali di Liga Eropa musim ini.
Roma hanya memenangkan dua dari 13 pertandingan tandang terakhir mereka di Liga Eropa (lima kekalahan).
Prediksi Susunan Pemain
Rangers dapat menyambut kembali Connor Barron dari skorsing. Namun mereka masih tanpa pemain sayap Wales Rabbi Matondo, bek Dujon Sterling dan gelandang Kieran Dowell karena cedera.
Di sisi lain, Roma harus melakukan perubahan besar di lini depan, karena Dybala telah absen selama tiga minggu setelah mengalami cedera.
Selain Dybala, Angelino, Tommaso Baldanzi dan Devis Vasquez juga absen karena cedera.
Rangers (4-2-3-1):
Butland; Tavernier, Souttar, Cornelius, Meghoma; Diomande, Raskin; Moore, Danilo, Gassama; Miovski
Roma (3-4-2-1):
Svilar; Celik, Mancini, Ndicka; Rensch, Kone, El Aynaoui, Tsimikas; Bailey, Pellegrini; Dovbyk
Head to Head Rangers vs AS Roma
5 Laga Terakhir Rangers
02/11/25 Celtic 3-1 Rangers (Piala Skotlandia)
30/10/25 Hibernian 0-1 Rangers (Liga Skotlandia)
26/10/25 Rangers 3-1 Kilmarnock (Liga Skotlandia)
23/10/25 Brann 3-0 Rangers (Liga Eropa)

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.