Timnas Indonesia

3 Pemain Abroad Sudah Tiba di Jakarta, Dipastikan Perkuat Timnas U-22 Indonesia Lawan Mali

Dion Markx dan Mauro Zijlstra pada Senin (10/11/2025), mengunggah momennya tengah berada dalam pesawat.

(Tribunnews)
JELANG LAGA FINAL - Pesepak bola Timnas Indonesia U-23 mengikuti sesi latihan resmi jelang babak final ASEAN U-23 Championship di Stadion Madya, Kompleks GBK, Senayan, Jakarta, Senin (28/7/2025). Pada babak final ASEAN U-23 Championship Timnas Indonesia U-23 akan bertanding melawan Timnas Vietnam U-23 di Stadion Utama Gelora Bung Karno pada Selasa (29/7). TRIBUNNEWS/HERUDIN 

Cabang olahraga sepak bola akan dimulai pada 3-18 Desember 2025.

Periode tersebut diluar kalender FIFA, belum diketahui apakan Ivar Jenner (FC Utrecht), Dion Markx (NEC U-21), dan Mauro Zijlstra (FC Volendam) akan dilepas oleh klub masing-masing.

Berikut daftar pemain Timnas Indonesia U23

Penjaga gawang:

Cahya Supriadi (PSIM Yogyakarta)

Daffa Fasya Sumawijaya (Borneo FC)

Muhammad Ardiansyah (PSM Makassar)

Ikram Algifari (Bekasi FC)

Bek:

Brandon Marsel Scheunemann (Arema FC)

Dony Tri Pamungkas (Persija Jakarta)

Frengky Deaner Missa (Bhayangkara Presisi)

Dion Wilhelmus Eddy Markx (TOP Oss)

Kadek Arel Priyatna (Bali United)

Kakang Rudianto (Persib Bandung)

Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved