TOPIK
44 Hari Jelang Pilkada di Sumut
-
Koalisi Relawan Masyarakat Kolom Kosong berencana memberikan garam dapur kepada masyarakat sebagai bentuk edukasi bahwa kolom kosong adalah sah
-
Koalisi Relawan Masyarakat Kolom Kosong berencana membagikan 16 ton garam dapur kepada pemilih di Pilkada Pematangsiantar. Apa kata Asner Silalahi?
-
Wakil Ketua Umum DPP Partai Gerindra Fadli Zon mengajak masyarakat Kota Medan untuk mendukung Bobby Nasution-Aulia Rachman
-
Pedagang Salak Sidempuan menjadi yang pertama berkomunikasi langsung dengan Bobby Nasution.
-
Kondisi Pasar Bersama Jalan Mandala By Pass yang becek pasca hujan, tidak menyurutkan niat Bobby Nasution blusukan bertemu pedagang di pasar
-
Program SATU adalah jawaban dari tingginya animo masyarakat yang ingin bertemu untuk menyampaikan saran dan pandangannya kepada Salman.
-
Tidak lupa, Bobby pun terlihat membeli barang dagangan pedagang antara lain Salak Sidimpuan dan Ikan Saleh.
-
"Pak Bobby, tolonglah kami diberi modal. Untuk modal saja sudah susah sekarang pak," kata salah satu pedagang.
-
Hal senada disampaikan tokoh masyarakat Hermansyah. Dirinya meminta masyarakat Kota Bangun untuk tidak melupakan jasa Akhyar.
-
Menurut Bobby, lima tahun pemimpin kota diberi kepercayaan menjabat, harusnya saat di tahun pertama banjirnya sepinggang.