Berita Polri

Deolipa Yumara Ungkap Sosok Jenderal yang Paksa Bharada E Cabut Kuasa

Mantan Pengacara Bharada E, Deolipa Yumara, menyebutkan ada sosok jenderal di balik pencopotannya sebagai pengacara.

TRIBUN-MEDAN.COM - Mantan Pengacara Bharada E, Deolipa Yumara, menyebutkan ada sosok jenderal di balik pencopotannya sebagai pengacara.

Ia sampai memperlihatkan capture WhatsApp kepada awak media.

Jenderal tersebut meminta Deolipa Yumara dicopot dari pengacara Bharada E karena tidak mau manut hingga terlalu banyak membocorkan materi penyelidikan ke awak media.

Hingga sampai saat ini Polri belum menyampaikan motif mantan Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo tega menghabisi Brigadir J.

Presiden Jokowi pun menolak mengomentari kasus ini, ia meminta awak media mempertanyakan update penyelidikan kepada Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

Selengkapnya tonton video:

Sumber: Tribun Medan
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved