Berita TNI
Pidato Berapi Prabowo Dihadapan Panglima Andika Jelang Pensiun, Momen Terakhir Parade Senja HUT TNI!
"Kita berkumpul tidak ada maksud lain, kita berkumpul intinya adalah untuk mengikat kembali jiwa korsa kita. Untuk mengikat kembali rasa kebanggaan
TRIBUN-MEDAN.com - Pidato berapi-api Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dihadapan Panglima TNI Jenderal Andika saat Parade Senja Dan Gala Dinner HUT TNI ke-77.
Upacara penurunan bendera dan parade senja dalam rangkaian hari ulang tahun TNI ke-77.
Upacara berlangsung di halaman Kementerian Pertahanan ini dipimpin langsung oleh Presiden RI, sebagai Inspektur Upacara.
Acara kemudian dilanjutkan dengan defile dari berbagai elemen prajurit Tentara Nasional Indonesia.
Menhan menyebut acara ini sebagai penguat dan pengingat jati diri Prajurit Tentara Nasional Indonesia.
"Kita berkumpul tidak ada maksud lain, kita berkumpul intinya adalah untuk mengikat kembali jiwa korsa kita. Untuk mengikat kembali rasa kebanggan kita bahwa kita bagian dari TNI," tegas Prabowo.
Melalui acara ini dapat mengikat kembali jiwa korsa prajurit TNI maupun purnawirawan dan juga mengikat kembali rasa kebanggaan sebagai bagian dari Tentara Nasional Indonesia.
(*/tribunmedan.com)
Pidato Berapi Prabowo
Dihadapan Panglima Andika
Jenderal Andika Jelang Pensiun
Jenderal Andika Pensiun dari Panglima TNI
Momen Terakhir Parade Senja HUT TNI
Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa
Menhan Prabowo
Sebulan Menjabat Panglima, Yudo Langsung Mutasi Besar-Besaran 223 Perwira TNI, Dankodiklat Diganti! |
![]() |
---|
Kopda Azmiadi Gadaikan Motor untuk Biayai Evakuasi Truk yang Melintang di Jalan |
![]() |
---|
Gaya Prabowo Sopiri Jokowi Naik Mobil Taktis Militer TNI Bernama Pindad Maung! |
![]() |
---|
Kisah Letda PnB Veronika Sidabutar, Satu-satunya Penerbang Perempuan yang Dilantik KSAU |
![]() |
---|
Pria Berseragam TNI Anarkis, Tabrak Pemotor dan Tendang Korban dengan Sepatu PDL |
![]() |
---|