Liga Inggris
JAM Tayang dan Prediksi Skor Leeds Vs Man City Liga Inggris, The Citizens Masih Terlalu Perkasa
Bursa prediksi skor Leeds United vs Manchester City di Liga Inggris edisi Boxing Day berpihak kepada The Citizens untuk menang dengan skor telak.
Sementara pemain Argentina, Julian Alvarez mungkin tidak akan kembali sampai akhir tahun menyusul cederanya.
Prediksi Susunan Pemain
Leeds United
Klaesson; Kristensen, Cooper, Koch, Struijk; Roca, Forshaw; Aaronson, Rodrigo, Harrison; Gelhardt
Manchester City
Ederson; Walker, Stones, Akanji, Cancelo; Gundogan, Rodri, De Bruyne; B.Silva, Haaland, Foden
Baca juga: DISIARKAN Langsung SCTV Chelsea Vs Bournemouth, Momen Bangkit, Potter Bahas Kondisi Pemainnya
Head to Head Leeds United vs Manchester City
30/04/2022 - Leeds 0-4 Man City (Liga Inggris)
15/12/2021 - Man City 7-0 Leeds (Liga Inggris)
10/04/2021 - Man City 1-2 Leeds (Liga Inggris)
03/10/2020 - Leeds 1-1 Man City (Liga Inggris)
17/02/2013 - Man City 4-0 Leeds (FA Cup)
(Tribun-Medan.com)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com
