Viral Medsos

Striker Timnas U20 Lantang Sebut Ganjar Pranowo Munafik: Tak Tulus

Striker timnas U20 Indonesia, Hokky Caraka mengungkapkan kekecewaannya usai Indonesia batal menjadi tuan rumah piala dunia U-20.

TRIBUN-MEDAN.COM- Striker timnas U20 Indonesia, Hokky Caraka mengungkapkan kekecewaannya usai Indonesia batal menjadi tuan rumah piala dunia U-20.

Hokky meniali bahwa kekecewaan Ganjar Pranowo soal dicopotnya status Indonesia sebagai tuan rumah tidak tulus dari dalam hati.

Ia juga mengatakan bahwa Ganjar munafik  mengenai rasa kecewanya sebagaimana yang disampaikan ke awak media.

Dketahui, Indonesia telah resmi dicopot statusnya sebagai tuan rumah Piala Dunia U20 2023 seiring muncul pernyataan resmi FIFA pada Rabu (29/3/2023).

FIFA memutuskan untuk mencabut status Indonesia sebagai tuan rumah setelah Presiden FIFA, Gianni Infantino, bertemu dengan Ketua Umum PSSI, Erick Thohir.

 

Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved