Berita Viral

Begini Reaksi Ganjar Pranowo saat Ditanya Soal Pertemuan dengan Anies Baswedan di Mekkah

Bakal calon presiden (Bacapres) dari PDIP Ganjara Pranowo tak bicara banyak saat ditanya mengenai pertemuannya dengan bacapres koalisi perubahan untuk

Editor: Liska Rahayu
KOMPAS.com/Rahel
Gubernur Jawa Tengah (Jateng) sekaligus bakal calon presiden (bacapres) dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Ganjar Pranowo di Gedung The Tribrata, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (5/7/2023). 

Menurutnya, pertemuan Ganjar dengan Anies itu bisa menjadi momen silaturahmi antara keduanya. 

“Bagus antarbakal capres bertemu, silaturahmi, komunikasi, apalagi di Tanah Suci,” ujar Herzaky pada Kompas.com, Selasa (27/6/2023).

Herzaky mengatakan, pertemuan Ganjar dan Anies bisa memberikan contoh pada masyarakat, bahwa meski berbeda jalan, tapi keduanya tetap akur dan menjalin hubungan dengan baik.

“Pengingat kalau berbeda pilihan, bukan berarti harus bermusuhan dan tidak berkomunikasi. Semoga bisa menjadi teladan bagi masyarakat di akar rumput,” kata Herzaky.

(*/Tribun-Medan.com)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com

Sumber: Kompas.com
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved