Berita Seleb
Heboh Curhat Nathalie Holscher, Hamil Dicurigai Sule Selingkuh: Berpikir Ingin Tes DNA
Nathalie Holscher tidak menyebut nama dalam curhatnya, namun jelas sekali sosok yang dimaksudkan adalah Sule mantan suaminya.
TRIBUN-MEDAN.com - Curahan hati atau curhat model cantik Nathalie Holscher bikin geger, kenapa tidak, diduga Sule ingin lakukan tes DNA usai ia melahirkan.
Nathalie Holscher menulis curhat itu pada postingan akun Instagramnya @nathalieholscher, seperti dikutip Senin (17/7/2023).
Pada postingan itu, Nathalie Holscher tidak menyebut nama dalam curhatnya, namun jelas sekali sosok yang dimaksudkan adalah Sule mantan suaminya.
Padahal ia sudah melakukan semua yang diingikan sang suami agar rumah tangganya langgeng.
Namun, menurut Nathalie Holscher, usahanya tersebut sia-sia.
"Sudah cukup kemarin kesakitan saya, sudah cukup saya melakukan apapun untuk dia yang pada akhirnya sia2," tulis Nathalie.
Selanjutnya, Nathalie menuduh Sule selingkuh dan chat dengan wanita lain. Bahkan mengklaim memiliki buktinya.
Tak hanya itu saja, Nathalie juga dicurigai selingkuh oleh Sule. Bahkan sampai dicurigai anak yang dikandung Nathalie bukan darah daging Sule.
"Saya melahirkan anak saya pun sampai berfikir ingin tes DNA .. saya hamilpun sampai chat ke salah satu anaknya dan nanya “ gimana nih bunda hamil," lanjut Nathalie.
Baginya sudah cukup menutupi aib rumah tangganya terdahulu.
"Sudah cukup saya tutup2i dan saya ingin menjalani hidup baru saya dengan tenang bersama anak saya ! trimakasih," tandasnya.
Nathalie menegaskan dirinya ingin menjalani hidup baru.
Ia tak mau menuntut apapun lagi dari Sule.
Termasuk soal nafkah anak yang memang masih menjadi tanggung jawab Sule sebagai ayah.
Bahkan ia mempersilakan Sule mengambil semua harta yang pernah diberikannya kepada Nathalie.
Nathalie Holscher
Sule
Adzam
tes DNA
Tribun-medan.com
Berita seleb
Hamil Dicurigai Sule Selingkuh
Heboh Curhat Nathalie Holscher
Nathalie Sule Tes DNA
| Reaksi Nikita Mirzani Divonis 4 Tahun Penjara, Sempat Bergaya Bak Model Jelang Putusan Hakim |
|
|---|
| RAISA Ngaku Sering Ribut dengan Hamish Daud Sebelum Gugat Cerai: Padahal Segitu Cintanya |
|
|---|
| 4 Tahun Menderita Stroke, Tukul Arwana Senang Dijenguk Vega saat Ultah, Bangga Punya Anak Berbakti |
|
|---|
| Niat Muzdalifah Ingin Jual Rumah ke Willie Salim Rp 100 M, Istri Fadel Islami: Jangan Mengaku Sultan |
|
|---|
| KLARIFIKASI Jule Soal Perselingkuhannya dengan Safrie, Akhirnya Minta Maaf ke Suami dan 3 Anaknya |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.