Berita Dairi

Alasan PDIP Dairi Tak Masukkan Wabup di Tim Pemenangan Ganjar-Mahfud, Padahal Ada Instruksi DPP

DPC PDIP Dairi bersama partai koalisi PPP, Hanura, dan Perindo melakukan rapat pembentukan tim pemenangan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD

Tribunmedan.com/Alvi
DPC PDI Perjuangan Dairi bersama partai koalisi PPP, Hanura, dan Perindo melakukan rapat pembentukan tim pemenangan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD di Kantor Sekretariat DPC PDIP Dairi, Jalan Pandu Kecamatan Sidikalang, Kamis (26/10/2023). 

“Seluruh kepala daerah yang muda ditugaskan menjadi jurkamnas, sekaligus jubir Ganjar-Mahfud di wilayah masing-masing,” imbuh dia.

Menurut Hasto, surat instruksi partai mengenai penugasan tersebut sudah disampaikan.

“Kami sudah mengeluarkan surat instruksi begitu Ganjar-Mahfud didaftarkan di KPU langsung semua Tiga Pilar partai bergerak,” pungkas politikus asal Yogyakarta ini.

Mereka yang ditugaskan PDI-P menjadi jurkamnas Ganjar-Mahfud adalah, Hanindhito Himawan Pramana (Bupati Kediri), Jimmy Andrea Sihombing (Wakil Bupati Dairi), Bobby Nasution (Wali Kota Medan).

Kemudian M Nur Arifin (Bupati Trenggalek), Sutan Riska Tuanku Kerajaan (Bupati Dharmasraya), Diah Ayuning Pratiwi (Bupati Purbalingga), Gibran Rakabuming Raka (Wali Kota Surakarta), Eisti'anah (Bupati Demak).

Selanjutnya ada Ahmad Yani (Bupati Gresik), Fifian Adeningsi Mus (Bupati Kepulauan Sula), Hengki Kurniawan (Bupati Bandung Barat), Riza Herdavid (Bupati Bangka Selatan), Ery Cahyadi (Wali Kota Surabaya).

(Cr7/tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved